Minggu, 22 Desember 2013
10 Senjata Tradisional Unik
Sepanjang peradaban, perang tak pernah luput dari sejarah. Dan, ada perang berarti ada senjata untuk mengalahkan lawan. Yang lazim dikenal mungkin panah, tombak, pisau dan jenisnya. Nah, uniknya, ada juga senjata-senjata yang diciptakan dengan bentuk nan aneh. Beberapa diantaranya adalah:
1. Katar
1. Katar

Belajar Dari Kupu Kupu

Seseorang menemukan kepompong kupu-kupu. Suatu hari dia melihat lubang kecil muncul pada kepompong tersebut. Dia duduk mengamati beberapa jam calon kupu-kupu itu ketika dia berjuang dengan memaksa dirinya melewati lubang kecil itu. Kemudian kupu-kupu itu berhenti membuat kemajuan.Kelihatannya dia telah berusaha semampunya dan dia tidak bisa lebih jauh lagi. Akhirnya orang itu memutuskan untuk membantunya. Dia mengambil sebuah gunting dan memotong sisa kekangan dari kepompong itu.
Kupu-kupu itupun keluar dengan mudahnya, namun tubuhnya kembung dan kecil dengan sayap-sayap yang mengkerut. Orang tersebut terus mengamatinya karena dia berharap bahwa pada suatu saat sayap-sayap tersebut akan mekar dan melebar sehingga mampu menopang tubuh kupu-kupu tersebut, yang mungkin akan berkembang seiring dengan berjalannya waktu. Tetapi semuanya tak pernah terjadi.Kenyataanya kupu-kupu itu malah menghabiskan seluruh waktunya untuk merangkak dengan tubuh kembung dan sayap-sayap yang mengkerut.Dia tidak pernah bisa terbang.
Yang tidak dimengerti dari kebaikan dan ketergesaan orang tersebut adalah bahwa kepompong yang menghambat dan perjuangan yang dibutuhkan oleh kupu-kupu untuk melewati lubang kecil itu ternyata adalah jalan untuk memaksa cairan dari tubuh kupu-kupu ke dalam sayap-sayapnya sedemikian rupa, sehingga dia akan siap terbang begitu dia memperoleh kebebasan dari kepompong tersebut.
Kadang-kadang perjuangan adalah sesuatu yang kita perlukan dalam hidup kita. Jika Tuhan membiarkan kita hidup tanpa hambatan mungkin itu justru akan melumpuhkan kita. Kita mungkin tidak sekuat yang semestinya yang dibutuhkan untuk menopang cita-cita dan harapan yang kita inginkan. Kita mungkin tidak akan pernah “terbang”.
Sesungguhnya Tuhan itu Maha Pengasih dan Maha Penyayang. Kita memohon kekuatan, tetapi Tuhan memberikan kesulitan-kesulitan untuk membuat kita tegar. Kita memohon kebijakan,tetapi Tuhan memberikan berbagai persoalan hidup untuk diselesaikan agar kita bertambah bijaksana. Kita memohon kemakmuran, tetapi Tuhan memberi kita otak dan tenaga untuk dipergunakan sepenuhnya untuk mencapai kemakmuran. Kita memohon keteguhan hati, tetapi Tuhan memberi bencana dan bahaya untuk diatasi. Kita memohon cinta, tetapi Tuhan memberi kita orang-orang bermasalah untuk diselamatkan dan dicintai. Kita memohon kemurahan dan kebaikan, tetapi Tuhan memberi kesempatan-kesempatan yang silih berganti.
Begitulah cara Tuhan membimbing kita.Kadang Ia tidak memberikan yang kita minta, tapi yang pasti memberikan yang terbaik untuk kita. Kebanyakan kita tidak mengerti atau mengenal, bahkan tidak mau menerima rencanaNya. Padahal justru itulah yang terbaik untuk kita. Tetaplah berjuang dan berusaha. Jika itu yang terbaik, maka pasti Tuhan akan memberikannya untuk kita.
sumber : daunlontar.com
Kupu-kupu itupun keluar dengan mudahnya, namun tubuhnya kembung dan kecil dengan sayap-sayap yang mengkerut. Orang tersebut terus mengamatinya karena dia berharap bahwa pada suatu saat sayap-sayap tersebut akan mekar dan melebar sehingga mampu menopang tubuh kupu-kupu tersebut, yang mungkin akan berkembang seiring dengan berjalannya waktu. Tetapi semuanya tak pernah terjadi.Kenyataanya kupu-kupu itu malah menghabiskan seluruh waktunya untuk merangkak dengan tubuh kembung dan sayap-sayap yang mengkerut.Dia tidak pernah bisa terbang.
Yang tidak dimengerti dari kebaikan dan ketergesaan orang tersebut adalah bahwa kepompong yang menghambat dan perjuangan yang dibutuhkan oleh kupu-kupu untuk melewati lubang kecil itu ternyata adalah jalan untuk memaksa cairan dari tubuh kupu-kupu ke dalam sayap-sayapnya sedemikian rupa, sehingga dia akan siap terbang begitu dia memperoleh kebebasan dari kepompong tersebut.
Kadang-kadang perjuangan adalah sesuatu yang kita perlukan dalam hidup kita. Jika Tuhan membiarkan kita hidup tanpa hambatan mungkin itu justru akan melumpuhkan kita. Kita mungkin tidak sekuat yang semestinya yang dibutuhkan untuk menopang cita-cita dan harapan yang kita inginkan. Kita mungkin tidak akan pernah “terbang”.
Sesungguhnya Tuhan itu Maha Pengasih dan Maha Penyayang. Kita memohon kekuatan, tetapi Tuhan memberikan kesulitan-kesulitan untuk membuat kita tegar. Kita memohon kebijakan,tetapi Tuhan memberikan berbagai persoalan hidup untuk diselesaikan agar kita bertambah bijaksana. Kita memohon kemakmuran, tetapi Tuhan memberi kita otak dan tenaga untuk dipergunakan sepenuhnya untuk mencapai kemakmuran. Kita memohon keteguhan hati, tetapi Tuhan memberi bencana dan bahaya untuk diatasi. Kita memohon cinta, tetapi Tuhan memberi kita orang-orang bermasalah untuk diselamatkan dan dicintai. Kita memohon kemurahan dan kebaikan, tetapi Tuhan memberi kesempatan-kesempatan yang silih berganti.
Begitulah cara Tuhan membimbing kita.
sumber : daunlontar.com
Sabtu, 21 Desember 2013
Minuman Terbaik Setelah Berolahraga
Jangan biasakan mengonsumsi sport drink atau minuman energi setelah berolahraga. Untuk mengembalikan stamina, minuman terbaik adalah jus tomat, seperti dilansir oleh Daily Mail (12/02).

Penelitian menunjukkan bahwa tomat memiliki bahan kimia penting yang membantu memulihkan otot dan membuat pembuluh darah kembali normal setelah diregangkan. Hal ini ditemukan peneliti setelah meneliti 15 atlet selama dua bulan. Para peneliti memperhatikan tanda-tanda vital sebelum, selama, dan setelah berolahraga.
Sembilan atlet minum jus tomat setelah berolahraga dan enam atlet minum minuman energi. Hasilnya, atlet yang mengonsumsi jus tomat memiliki tingkat pemulihan otot yang lebih cepat. Kadar glukosa dalam darah mereka juga lebih cepat stabil setelah berolahraga.
Penelitian yang dilakukan oleh General Chemical State Laboratory di Yunani ini mendukung hasil penelitian sebelumnya di Swedia yang menunjukkan bahwa jus tomat bisa meredakan cedera otot setelah berolahraga.
Mulai sekarang, kurangi konsumsi minuman energi setelah berolahraga. Lebih baik minum jus tomat. Alami, dan lebih menyehatkan!
ReadFull Article ..

Penelitian menunjukkan bahwa tomat memiliki bahan kimia penting yang membantu memulihkan otot dan membuat pembuluh darah kembali normal setelah diregangkan. Hal ini ditemukan peneliti setelah meneliti 15 atlet selama dua bulan. Para peneliti memperhatikan tanda-tanda vital sebelum, selama, dan setelah berolahraga.
Sembilan atlet minum jus tomat setelah berolahraga dan enam atlet minum minuman energi. Hasilnya, atlet yang mengonsumsi jus tomat memiliki tingkat pemulihan otot yang lebih cepat. Kadar glukosa dalam darah mereka juga lebih cepat stabil setelah berolahraga.
Penelitian yang dilakukan oleh General Chemical State Laboratory di Yunani ini mendukung hasil penelitian sebelumnya di Swedia yang menunjukkan bahwa jus tomat bisa meredakan cedera otot setelah berolahraga.
Mulai sekarang, kurangi konsumsi minuman energi setelah berolahraga. Lebih baik minum jus tomat. Alami, dan lebih menyehatkan!
8 Kuil Paling Menakjubkan di Dunia
1. Wat Phra Kaew, Bangkok

Wat Phra Kaew atau juga dikenal sebagai kuil Buddha Emerald, dibangun ketika Raja Buddha Yodfa Chulaloke (Rama I) memindahkan ibukota Thailand dari Thonburi ke Bangkok tahun 1785. Kuil megah ini memiliki patung Buddha Emerald yang duduk dalam posisi bermeditasi. Namun, tak ada yang boleh mendekati atau bahkan menyentuh patung tersebut, selain raja.
2. Shwedagon Pagoda, Myanmar

Shwedagon Pagoda juga terkenal dengan sebutan Great Dagon Pagoda. Usut punya usut, ternyata kuil Buddha ini merupakan salah satu pagoda tertua di dunia lho. Bahkan, semua stupa di pagoda tersebut dibuat dari pelat emas asli yang dipasang dengan paku keling tradisional. Tidak hanya itu. Seluruh pagoda juga dilapisi dengan emas. Maka, tak heran jika para wisatawan sangat takjub ketika mengunjungi Shwedagon Pagoda. Megah dan bersinar!
3. Paro Taktshang, Bhutan

Berlokasi di sisi atas tebing lembah Paro, Paro Taktshang merupakan biara yang sering digunakan sebagai tempat meditasi. Kuil BUddha ini dibangun pada tahun 1692. Warga sekitar meyakini bahwa Guru Rinpoche (Buddha kedua) mendatangi seekor harimau betina di Himalaya ketika menempuh perjalanan dari Tibet. Paro Taktshang menjadi salah satu gua harimau, tempat ia bermeditasi.
4. Golden Temple, India

Golden Temple atau juga dikenal sebagai Harmandir Sahib, merupakan salah satu kuil termegah di dunia. Pasalnya, seluruh bagian kuil dilapisi emas murni yang tampak berkilau. Kuil megah, yang dibangun guru kelima Sikh, Guru Arjan Dev, itu berlokasi di Amritsar, Punjab, India, pada abad ke-16. Keindahan kuil emas yang juga dijuluki Darbar Sahib tersebut dilengkapi dengan pemandangan gedung-gedung putih serta danau suci.
5. Candi Prambanan, Indonesia

Candi yang terkenal dengan sebutan candi Roro Jongrang ini dibangun sekitar abad ke-9 masehi telah tercatat sebagai Situs Warisan Dunia UNESCO. Prambanan didedikasikan untuk Trimurti (tiga dewa utama Hindu) yaitu, Brahma (Pencipta), Wisnu (Pemelihara), dan Shiwa (Pelebur). Bangunan candi Hindu terbesar di Indonesia tersebut terdiri dari 8 candi utama dan sekitar 250 candi anakan.
6. Candi Borobudur, Indonesia

Candi Buddha ini berlokasi di Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Indonesia. Candi berbentuk stupa ini dibangun oleh para penganut agama Buddha Mahayana sekitar tahun 800-an Masehi pada masa pemerintahan wangsa Syailendra. Selain dijadikan pusat rekreasi, Candi Borobudur dianggap sebagai tempat suci untuk memuliakan Buddha, serta tempat ziarah untuk menuntun manusia beralih dari nafsu duniawi menuju pencerahan dan kebijaksanaan sesuai ajaran agama Buddha.
7. Wat Rong Khun, Thailand

Wat Rong Khun adalah nama sebuah candi Buddha yang berlokasi di Chiang Rai, Thailand. Candi super megah ini dirancang oleh Chalermchai Kositpipat. Konstruksi candi dimulai sejak tahun 1997 dan ditargetkan selesai pada tahun 2070. Kuil bertemakan warna putih tersebut memiliki ukir-ikiran dinding yang khas dan kemegahan yang luar biasa. Siapa yang tidak takjub sewaktu melihatnya.
8. Kuil Sri Ranganathaswamy, India

Kuil Sri Ranganathaswamy atau Tiruvarangam adalah candi Hindu yang didedikasikan untuk Ranganatha, simbol dewa Wisnu yang berbaring. Kuil megah ini terletak di Srirangam, Tiruchirapalli, Tamil Nadu, India. Dibangun dengan gaya arsitektur Dravida, candi ini dibangun untuk memuliakan sosok dewa Wisnu. Sri Ranganathaswamy sendiri merupakan salah satu kuil paling terkenal di India Selatan yang punya banyak sejarah dan legenda.
Wisatawan dari seluruh dunia berbondong-bondong memadati berbagai jenis kuil ataupun candi, yang menyimpan begitu banyak sejarah dan legenda. Suka rekreasi ke candi? Manakah candi yang paling berkesan bagi Anda?
Jumat, 20 Desember 2013
5 Makanan Yang Harus Dihindari Ketika Hamil
Ibu hamil bukan cuma harus menjaga kesehatan tubuhnya, tetapi juga bayi yang berada di dalam kandungan. Oleh sebab itu pola makan pun sebaiknya harus dijaga.

Simak makanan yang harus dihindari ketika hamil seperti yang dilansir dari All Women Stalk berikut ini.
1. Daging mentah
Bakteri yang ada pada daging mentah atau setengah matang sangat berbahaya bagi perkembangan otak janin. Bukan cuma itu, telur dan makanan laut juga sebaiknya tidak dikonsumsi mentah atau setengah matang.
2. Alkohol
Meskipun red wine dilaporkan mampu memberikan manfaat kesehatan bagi tubuh, namun jangan diminum saat hamil. Segala jenis alkohol bisa bersifat beracun bagi bayi. Jadi hindari minuman ini ketika hamil.
3. Makanan laut
Sebenarnya beberapa makanan laut tertentu cukup aman dikonsumsi ibu hamil. Namun waspadalah terhadap makanan laut yang kadar merkurinya tinggi. Selain itu, pastikan makanan laut sudah dimasak dengan baik dan benar agar tak ada lagi bakteri yang bisa mengganggu kesehatan janin.
4. Kafein
Sudah banyak penelitian yang menyebutkan kalau kafein yang dikonsumsi ibu hamil bisa membuat bayi lahir dengan berat badan kecil. Meskipun kopi ada yang tidak berkafein, konsumsinya secara berlebihan tetap kurang baik bagi kesehatan.
5. Daging olahan
Sebuah penelitian menyebutkan bahwa konsumsi daging olahan berhubungan dengan risiko mati muda. Jika orang biasa saja tidak dianjurkan untuk makan daging olahan, ibu hamil jelas harus menghindari makanan yang satu ini.
Itulah berbagai makanan yang harus dihindari oleh ibu hamil. Ingat, ibu bukan cuma menjaga kesehatan diri sendiri, tetapi juga bayi yang ada di dalam kandungannya.
ReadFull Article ..

Simak makanan yang harus dihindari ketika hamil seperti yang dilansir dari All Women Stalk berikut ini.
1. Daging mentah
Bakteri yang ada pada daging mentah atau setengah matang sangat berbahaya bagi perkembangan otak janin. Bukan cuma itu, telur dan makanan laut juga sebaiknya tidak dikonsumsi mentah atau setengah matang.
2. Alkohol
Meskipun red wine dilaporkan mampu memberikan manfaat kesehatan bagi tubuh, namun jangan diminum saat hamil. Segala jenis alkohol bisa bersifat beracun bagi bayi. Jadi hindari minuman ini ketika hamil.
3. Makanan laut
Sebenarnya beberapa makanan laut tertentu cukup aman dikonsumsi ibu hamil. Namun waspadalah terhadap makanan laut yang kadar merkurinya tinggi. Selain itu, pastikan makanan laut sudah dimasak dengan baik dan benar agar tak ada lagi bakteri yang bisa mengganggu kesehatan janin.
4. Kafein
Sudah banyak penelitian yang menyebutkan kalau kafein yang dikonsumsi ibu hamil bisa membuat bayi lahir dengan berat badan kecil. Meskipun kopi ada yang tidak berkafein, konsumsinya secara berlebihan tetap kurang baik bagi kesehatan.
5. Daging olahan
Sebuah penelitian menyebutkan bahwa konsumsi daging olahan berhubungan dengan risiko mati muda. Jika orang biasa saja tidak dianjurkan untuk makan daging olahan, ibu hamil jelas harus menghindari makanan yang satu ini.
Itulah berbagai makanan yang harus dihindari oleh ibu hamil. Ingat, ibu bukan cuma menjaga kesehatan diri sendiri, tetapi juga bayi yang ada di dalam kandungannya.
Misteri Rambut Malaikat yang Jatuh ke Bumi
Ada sebuah misteri yang bernama Angels Hair atau rambut malaikat yang sampai saat ini masih belum terpecahkan. Angels Hair merupakan kupulan seperti rambut putih yang berada di tanah namun anahnya ketika disentuh, maka rambut malaikat ini akan menghilang. Beberapa pendapat mengaitkannya dengan keberadaan UFO.
Fenomena ini sebenarnya bukan hal yang baru. Dalam buku yang berjudul “The Natural History of Selbourne” yang terbit pada abad ke-18, Gilbert White menceritakan kisahnya.
Fenomena ini sebenarnya bukan hal yang baru. Dalam buku yang berjudul “The Natural History of Selbourne” yang terbit pada abad ke-18, Gilbert White menceritakan kisahnya.

Ilustrasi Angels hair
Pada tanggal 21 September 1741 saat ia sedang berjalan menuju ladangnya di sore hari, ia menemukan rerumputan menjadi lengket dan sepertinya diselimuti oleh sarang laba-laba. Lalu pada pukul 9 malamnya, sebuah peristiwa aneh terjadi di wilayah itu.
White menulis :
“Hujan sarang laba-laba terjadi disitu dan terus berlanjut hingga hari berakhir. Kebanyakan materi yang jatuh bukan berupa benang laba-laba yang sekedar mengapung, melainkan seperti serpihan-serpihan yang panjangnya berkisar antara 5 hingga 6 inci”.
“Materi-materi itu berjatuhan dengan kecepatan yang cukup tinggi, menandakan bahwa ia lebih berat dibanding atmosfer bumi.”
Setelah kisah itu diceritakan oleh White, fenomena serupa mulai dilaporkan dari seluruh dunia. Misalnya, pada Oktober 1820, materi seperti sutera jatuh di kota Pernambuco, Brazil, dan menutupi wilayah seluas 90 mil.
Pada tahun 1881, sarang laba-laba yang berwarna sangat putih jatuh di Green Bay, Wisconsin. Bahkan ada yang mengaku menemukan sarang laba-laba dengan panjang hingga 60.
White menulis :
“Hujan sarang laba-laba terjadi disitu dan terus berlanjut hingga hari berakhir. Kebanyakan materi yang jatuh bukan berupa benang laba-laba yang sekedar mengapung, melainkan seperti serpihan-serpihan yang panjangnya berkisar antara 5 hingga 6 inci”.
“Materi-materi itu berjatuhan dengan kecepatan yang cukup tinggi, menandakan bahwa ia lebih berat dibanding atmosfer bumi.”
Setelah kisah itu diceritakan oleh White, fenomena serupa mulai dilaporkan dari seluruh dunia. Misalnya, pada Oktober 1820, materi seperti sutera jatuh di kota Pernambuco, Brazil, dan menutupi wilayah seluas 90 mil.
Pada tahun 1881, sarang laba-laba yang berwarna sangat putih jatuh di Green Bay, Wisconsin. Bahkan ada yang mengaku menemukan sarang laba-laba dengan panjang hingga 60.
Penemuan Angel’s Hair sepertinya terjadi di hampir seluruh dunia, mulai dari Amerika Serikat, Eropa, Australia dan Selandia Baru.
Walaupun laporan-laporan masyarakat mengenai fenomena ini telah dicatat sejak berabad-abad, namun baru sejak tahun 1952 orang menghubungkannya dengan fenomena UFO.
1. Perancis

Saat itu, tanggal 17 Oktober 1952, para penduduk di kota Oloron, Perancis melihat sebuah objek berbentuk silinder sedang terbang di langit dengan sudut 45 derajat menuju arah barat daya. Objek itu diiringi oleh 30 objek bulat yang lebih kecil.
Lalu para saksi melihat 30 objek kecil tersebut mengeluarkan materi berbentuk sarang laba-laba berwarna putih. Materi ini tersebar dimana-mana, ada yang menutupi pohon, atap rumah hingga pekarangan rumah penduduk.
Ketika para penduduk yang ingin tahu menyentuhnya, materi ini berubah menjadi substansi berbentuk gelatin dan menghilang begitu saja. Sepuluh hari setelah peristiwa itu, penduduk kota Galliac, juga di Perancis, mengalami fenomena yang sama.
Lalu para saksi melihat 30 objek kecil tersebut mengeluarkan materi berbentuk sarang laba-laba berwarna putih. Materi ini tersebar dimana-mana, ada yang menutupi pohon, atap rumah hingga pekarangan rumah penduduk.
Ketika para penduduk yang ingin tahu menyentuhnya, materi ini berubah menjadi substansi berbentuk gelatin dan menghilang begitu saja. Sepuluh hari setelah peristiwa itu, penduduk kota Galliac, juga di Perancis, mengalami fenomena yang sama.
2. Australia
Penampakan UFO yang diiringi oleh hujan sarang laba-laba juga dilaporkan di Australia pada tanggal 19 Agustus 1998. Saat itu, para penduduk kota Quirindi, New South Wales, melihat 20 objek berbentuk perak melintasi langit.
Beberapa saat kemudian materi seperti sarang laba-laba mulai berjatuhan ke bumi. Peristiwa aneh ini mendapat liputan luas media international.
3. Italia
Tanggal 27 Oktober 1954, dua pria Italia bernama Gennaro Lucetti dan Pietro Lastucci sedang berdiri di balkon sebuah hotel di alun-alun St Mark di Venice. Tiba-tiba keduanya melihat dua objek terang berbentuk kumparan terbang melintasi langit.
Objek-objek itu bergerak dengan kecepatan tinggi dan meninggalkan jejak panjang berwarna putih terang. Tidak berapa lama kemudian, kedua objek tersebut membelok dan terbang menuju Florence.
Di Florence, saat itu sedang diadakan pertandingan sepak bola di salah satu stadion. Tanpa disangka, kedua objek misterius tersebut terbang melintasi arena pertandingan. Semua pemain, wasit dan sekitar 10.000 pe terdiam menyaksikan objek-objek tersebut lewat di kepala mereka.
Sumber:
palingseru.com
Beberapa saat kemudian materi seperti sarang laba-laba mulai berjatuhan ke bumi. Peristiwa aneh ini mendapat liputan luas media international.
3. Italia
Tanggal 27 Oktober 1954, dua pria Italia bernama Gennaro Lucetti dan Pietro Lastucci sedang berdiri di balkon sebuah hotel di alun-alun St Mark di Venice. Tiba-tiba keduanya melihat dua objek terang berbentuk kumparan terbang melintasi langit.
Objek-objek itu bergerak dengan kecepatan tinggi dan meninggalkan jejak panjang berwarna putih terang. Tidak berapa lama kemudian, kedua objek tersebut membelok dan terbang menuju Florence.
Di Florence, saat itu sedang diadakan pertandingan sepak bola di salah satu stadion. Tanpa disangka, kedua objek misterius tersebut terbang melintasi arena pertandingan. Semua pemain, wasit dan sekitar 10.000 pe terdiam menyaksikan objek-objek tersebut lewat di kepala mereka.
Sumber:
palingseru.com
Kamis, 19 Desember 2013
Melihat Karakter Dari Bentuk Bibir
Ambil cermin dan perhatikan bentuk bibir Anda, bentuknya bisa menggambarkan seperti apa karakter Anda sesungguhnya. Setidaknya begitulah menurut Womansday berikut ini.
Murah hati
Orang dengan bentuk berlian menunjukkan seseorang yang murah hati. Jika memiliki bibir bawah penuh, hal itu menandakan sebagai komunikator yang sangat baik.

Berpikiran Terbuka
Memiliki bentuk bibir cupid pada bagian atas menandakan Anda unggul dalam mediasi dan negosiasi. Banyak ruang antara bibir menandakan bahwa Anda seseorang yang terbuka, tanpa prasangka-prasangka.
Bijak dan berbakat
Bentuk bulat secara keseluruhan mengatakan bahwa Anda tidak suka dengan konflik. Anda pun bahagia ketika menemukan orang di sekitar Anda bahagia. Dengan sudut yang mengarah ke atas dan ruang terbuka antara tepi menunjukkan orang tersebut multitalenta dan membenci kebosanan.
Kreatif dan romantis
Bibir dengan bentuk atas bergelombang merupakan tanda dia sosok yang kreatif dan imajnatif. Bentuk V-shape pada perbatasan bibir menandakan dia seorang yang romantis, pecinta makanan, serta memiliki potensi memasak yang baik.
Keras kepala dan pengasih
Karakter ini ditandai dengan bentuk bibir yang memiliki tonjolan kecil mengartikan dia tipe yang demonstratif mesikupun sangatlah penyayang. Ruang yang sangat kecil antara bibir menunjukkan sikap keras kepala. Anda tahu apa yang ingin Anda lakukan dan bagaimana Anda ingin melakukannya.
Sumber:
duniabaca
ReadFull Article ..
Murah hati
Orang dengan bentuk berlian menunjukkan seseorang yang murah hati. Jika memiliki bibir bawah penuh, hal itu menandakan sebagai komunikator yang sangat baik.

Berpikiran Terbuka
Memiliki bentuk bibir cupid pada bagian atas menandakan Anda unggul dalam mediasi dan negosiasi. Banyak ruang antara bibir menandakan bahwa Anda seseorang yang terbuka, tanpa prasangka-prasangka.
Bijak dan berbakat
Bentuk bulat secara keseluruhan mengatakan bahwa Anda tidak suka dengan konflik. Anda pun bahagia ketika menemukan orang di sekitar Anda bahagia. Dengan sudut yang mengarah ke atas dan ruang terbuka antara tepi menunjukkan orang tersebut multitalenta dan membenci kebosanan.
Kreatif dan romantis
Bibir dengan bentuk atas bergelombang merupakan tanda dia sosok yang kreatif dan imajnatif. Bentuk V-shape pada perbatasan bibir menandakan dia seorang yang romantis, pecinta makanan, serta memiliki potensi memasak yang baik.
Keras kepala dan pengasih
Karakter ini ditandai dengan bentuk bibir yang memiliki tonjolan kecil mengartikan dia tipe yang demonstratif mesikupun sangatlah penyayang. Ruang yang sangat kecil antara bibir menunjukkan sikap keras kepala. Anda tahu apa yang ingin Anda lakukan dan bagaimana Anda ingin melakukannya.
Sumber:
duniabaca
Penerapan Pemanggilan CSS div Class vs div ID
Seperti yang sedikit pernah saya bahas di halaman Syntaxs CSS, baik classs ataupun ID yang ditetapkan pengguna untuk selector.
Penggunaan / Penerapan Class
Class ditentukan dengan memasukkan periode (.) tanda titik Sebelum nama selector/pemilih. Syntaxs untuk mendeklarasikan selector Class, dan sebagai contoh dibawah ini :
.[nama Class] {
properti: value;
...
}
Misalnya,
.contohnavbar {
color: blue;
font-size:24px;
font-weight:bold;
border:1px solid silver;
padding:10px;
}
Agar fungsi dari Class dapat digunakan dan bisa berfungsi, Class harus dipanggil dari THML area, dalam pemanggilan Class ini nama class harus benar-benar sama dengan karakter penulisan Class yang dibuat, apabila berbeda maka fungsi dari class tidak akan berjalan, perhatikan teks warna merah contohnavbar maka berikut contoh pemanggilan Class CSS ke HTML:
<div class="contohnavbar"> Ini adalah contoh menggunakan selector Class. </div>
Maka hasilnya sebagai berikut :
Ini adalah contoh menggunakan selector Class.
Penggunaan / Penerapan ID
ID ditentukan oleh tanda pagar (#) sebelum nama selector. Syntaxs untuk mendeklarasikan selector ID adalah sebagai berikut:
.[nama Class] {
properti: value;
...
}
Misalnya,
#footer-contoh {
color: blue;
font-size:24px;
font-weight:bold;
border:1px solid silver;
padding:10px;
}
Untuk memanggil nama ID diatas dapat digunakan dengan kode HTML berikut
<div id="footer-contoh"> Ini adalah contoh menggunakan ID selector. </div>
Maka hasilnya sebagai berikut
Ini adalah contoh menggunakan ID selector.
Diatas merupakan contoh sederhana atau contoh yang simple tentang penggunaan Class CSS dan juga ID CSS.
Devinisi Class vs ID
Perbedaan antar Class dengan ID yaitu.
ID : ID hanya boleh digunakan dalam satu halaman saja dan tidak boleh dipanggil / digunakan ulang dalam satu halaman untuk element yang lain. misalnya sebuah nama ID #sidebar-wrapper maka ID #sidebar-wrapper tidak boleh digunakan lagi didalam satu halaman. kalaupun bisa halaman website/blog anda akan dianggap tidak valid HTML.
Class : Berbeda dengan ID, Class css dapat digunakan untuk mengatur banyak element html sebanyak mungkin walaupun dalam satu halaman.
Rabu, 18 Desember 2013
Petunjuk Singkat Memanfaatkan Facebook dalam Bisnis

1. Perbedaan Facebook profile, Facebook page, dam Facebook group
Facebook profile adalah akun facebook yang digunakan untuk kehidupan sosial pribadi. Sedangkan jika anda ingin membuat akun facebook atas nama perusahaan anda, maka anda harus membuat akun Facebook fanpage, bukan Facebook profile. Membuat akun untuk perusahaan pada kategori Facebook profile adalah melanggar aturan Facebook, sehingga bisa saja suatu saat akun tersebut dihapus oleh Facebook. Jadi pilihlah akun Facebook fanpage karena banyak fasilitas yang ditawarkan untuk mempromosikan bisnis anda. Sedangkan Facebook group juga dipakai untuk tujuan bisnis. Akun Facebook group memiliki beberapa kelebihan, misalnya pesan yang anda unggah langsung masuk ke inbox member.
2. Alasan Menggunakan Facebook page
Ada banyak pilihan sosial media yang memiliki fitur-fitur keren, baik dalam urusan personal maupun untuk bisnis yang bisa anda aplikasikan dengan mudah. Namun, bagi sebagaian besar orang lebih memilih menggunakan akun facebook page dalam berbisnis. Ada lima alasan yang menjadi dasarnya yaitu: jumlah anggota facebook paling banyak diantara yang lain; facebook terkesan dapat memberikan image perusahaan anda lebih humanize; melalui facebook fanpage, anda dapat lebih mengetahui keinginan audiences; dengan facebook fanpage, anda dapat mempromosikan bisnis ke komunitas anda lebih mudah ; dan facebook juga sangat bagus dalam SEO.
3. Buat Facebook fanpage
Membuat akun facebook sangat simpel dan gratis. Kunjungi website: www.facebook.com, kemudian lakukan pendaftaran dengan mengisi data-data yang dibutuhkan seperti alamat email, nama diri, tgl lahir, alamat rumah, status, dan sebagainya. Setalah melakukan proses pendaftaran tersebut, anda telah memiliki akun facebook personal. Setelah memiliki akun personal, anda dapat membuat facebook fanpage dengan mudah, ikuti sesuai petunjuk. Buatlah nama fanpage yang gampang diingat dan jangan sering gonta-gonti karena terkesan tidak profesional. Posting sejumlah foto dan jika anda punya blog, import ke page anda.
4. Optimalisasi Facebook fanpage anda
Agar akun facebook yang anda miliki benar-benar efektif bagi bisnis anda, maka lakukan berbagai optimalisasi. Selain memposting foto dan informasi yang berguna, personalisasi halaman facebook anda juga sangat penting agar lebih atraktif, misalnya dengan mengkustomasi welcome tab pada fanpage. Disamping itu, ada baiknya anda juga memanfaatkan berbagai aplikasi facebook yang berguna untuk bisnis, misalnya Storefront Social, RSS Graffiti, LaterBro, Facebook Promotions, My Office, Meeting Room, 30 Box Calender, My LinkedIn Profile, Calliflower, Poll, dan aplikasi lainnya.
5. Tingkatkan jumlah komunitas anda
Agar produk atau pun bisnis anda diketahui oleh banyak orang yang pada gilirannya memperbesar peluang pemasaran, maka anda wajib meningkatkan jumlah fans dalam Facebook page bisnis anda. Ada banyak cara yang bisa anda lakukan, misalnya dengan mengupload foto dan video yang menarik, memposting informasi yang relevan dan bermanfaat, mengadakan kontes berhadiah, menjadi fans dalam fanpage lain, memberikan reward untuk beberapa anggota komunitas anda, mempromosikan fanpage di blog anda, melakukan advertising di jaringan periklanan Facebook (Facebook Marketplace Ads), dan berbagai upaya lainnya.
Ayo Kita Meraih Mimpi Sejuta Dolar!
Ingin sukses menggapai cita dan mimpi? Sudah baca buku "Mimpi Sejuta Dolar" karya Alberthiene Endah?
Buku ini berisi pengalaman perjuangan Merry beserta hikmah yang sangat inspiratif dan bisa diterapkan untuk mencapai sukses dalam kehidupan.

Dari seorang mahasiswi dengan ekonomi pas-pasan, Merry Riana, anak muda Indonesia, menjelma menjadi miliuner muda dan diakui sebagai pengusaha sukses, motivator yang sangat dinamis, serta pengarang buku terlaris di Singapura.
Melewatkan masa kuliah yang penuh dengan keprihatinan finansial di Nanyang Technological University, Merry kemudian menciptakan perubahan paradigma berpikir dan memulai suatu perjuangan dengan konsep dan etos kerja keras luar biasa. Akhirnya, dia berhasil meraih penghasilan 1 juta dolar di usia 26 tahun.
dalam buku ini, Merry bercerita tentang bagaimana ia hidup di Singapura sambil terus memikirkan kedua orangtua dan kedua adiknya di Indonesia yang entah seperti apa kabarnya ketika kerusuhan 1998 melanda. Mereka berdarah Tionghoa. Maka wajarlah kekhawatiran itu terjadi di masa tersebut.
Belum lagi, semua biaya kuliah dan biaya hidupnya yang sangat terbatas selama di Singapura itu semua dananya berasal dari utang. Utang dari bank pemerintah Singapura.
Ia kuliah dari pagi sampai sore dan setiap harinya hanya sarapan sebungkus mie instant dan teh hangat. Lalu di siang hari, ketika ia haus ia selalu minum air dari tap water (air keran yang bisa langsung diminum). Sedang untuk makan siang, perutnya hanya diganjal dengan dua lembar roti tawar tanpa embel-embel selai dan sejenisnya.
Semuanya itu dilakoninya ketika di masa-masa awal kuliah di Nanyang Technology University dengan jurusan teknik elektro. Ia sungguh-sungguh melakukan penghematan super itu karena memang ia mengalami keterbatasan ekonomi.
Untuk sukses dalam hidup tentu saja perlu perjuangan yang keras dan tidak semudah membalik telapak tangan, tapi setelah sukses mampu kita raih, maka kesenangan dan kenikmatan hidup akan kita datang sendirinya.
Bila kita mau berakit-rakit ke hulu, berenang-renang ke tepian. Rasanya, segala sesuatu memang indah pada waktunya, kan?
Sumber: bukukita, blog dyahresyani
ReadFull Article ..
Buku ini berisi pengalaman perjuangan Merry beserta hikmah yang sangat inspiratif dan bisa diterapkan untuk mencapai sukses dalam kehidupan.

Foto : twylah.com
Dari seorang mahasiswi dengan ekonomi pas-pasan, Merry Riana, anak muda Indonesia, menjelma menjadi miliuner muda dan diakui sebagai pengusaha sukses, motivator yang sangat dinamis, serta pengarang buku terlaris di Singapura.
Melewatkan masa kuliah yang penuh dengan keprihatinan finansial di Nanyang Technological University, Merry kemudian menciptakan perubahan paradigma berpikir dan memulai suatu perjuangan dengan konsep dan etos kerja keras luar biasa. Akhirnya, dia berhasil meraih penghasilan 1 juta dolar di usia 26 tahun.
dalam buku ini, Merry bercerita tentang bagaimana ia hidup di Singapura sambil terus memikirkan kedua orangtua dan kedua adiknya di Indonesia yang entah seperti apa kabarnya ketika kerusuhan 1998 melanda. Mereka berdarah Tionghoa. Maka wajarlah kekhawatiran itu terjadi di masa tersebut.
Belum lagi, semua biaya kuliah dan biaya hidupnya yang sangat terbatas selama di Singapura itu semua dananya berasal dari utang. Utang dari bank pemerintah Singapura.
Ia kuliah dari pagi sampai sore dan setiap harinya hanya sarapan sebungkus mie instant dan teh hangat. Lalu di siang hari, ketika ia haus ia selalu minum air dari tap water (air keran yang bisa langsung diminum). Sedang untuk makan siang, perutnya hanya diganjal dengan dua lembar roti tawar tanpa embel-embel selai dan sejenisnya.
Semuanya itu dilakoninya ketika di masa-masa awal kuliah di Nanyang Technology University dengan jurusan teknik elektro. Ia sungguh-sungguh melakukan penghematan super itu karena memang ia mengalami keterbatasan ekonomi.
Untuk sukses dalam hidup tentu saja perlu perjuangan yang keras dan tidak semudah membalik telapak tangan, tapi setelah sukses mampu kita raih, maka kesenangan dan kenikmatan hidup akan kita datang sendirinya.
Bila kita mau berakit-rakit ke hulu, berenang-renang ke tepian. Rasanya, segala sesuatu memang indah pada waktunya, kan?
Sumber: bukukita, blog dyahresyani
Selasa, 17 Desember 2013
Sukses Ala Orang Hokkian

Konon orang-orang Tionghoa asal suku Hokian memiliki falsafah untuk kesuksesan mereka yang disebut 3C. 3C tersebut adalah :
1. Cengli.
Kalau ingin sukses, cara kita bekerja mesti cengli alias adil. Dengan kata lain kita harus jujur, tidak curang dan bisa dipercaya. Ini membuat banyak orang suka bekerja sama dengan kita. Semakin dipercaya, maka pintu pun semakin terbuka lebar bagi kesuksesan kita….
2. Cincai.
Artinya orang yang mudah memberi, tidak terlalu banyak perhitungan dan bukan tipe orang yang sulit. Uniknya, orang-orang yang mudah memberi seperti ini juga mudah mendapat. Dari sudut pandang Firman Tuhan, maka itulah yang disebut hukum tabur tuai. Sebaliknya jika termasuk orang yang sulit, pelit, terlalu banyak perhitungan baik dengan Tuhan maupun sesama, maka berkah juga susah turun untuk orang-orang seperti ini.
3. Coan.
Artinya orang bekerja adalah wajar kalau mengharapkan keuntungan. Namun, fokus utamanya bukan apa yang kita dapatkan, tapi apa yang berikan. Kita harus sering mengajukan pertanyaan dalam diri kita, apakah yang kita lakukan sudah sebanding dengan apa yang kita dapatkan? Apakah kwalitas dan kontribusi kita sebanding dengan hasil yang kita terima ?
Ketiga uraian di atas adalah 3C yang harus dilakukan, maka orang Hokian punya pantangan juga dalam bekerja atau berbisnis yang disebut juga dengan 3C.
C yang pertama adalah Ciok (hutang). Hutang kalau bayar tidak apa, tapi jadi repot kalau menjadi C yang kedua yaitu Ciak (dimakan saja). Lebih tidak tanggung jawab lagi kalau kemudian orang tersebut melakukan C yang ketiga yaitu Cao (lari).
Semoga rahasia sukses ala suku Hokian ini, meskipun bernada humor, tapi bisa menjadi inspirasi bagi Anda !
Sumber : ceritadanwarta.com
Foto Obama Sedang Antre Membeli Burger
Presiden Amerika Serikat Barack Obama mengajak lima staf Gedung Putih untuk makan siang di restoran Good Stuff Eatery di Washington, DC, Rabu (3/8/2011). Saat memesan burger, kentang goreng dan salad, Obama juga mengantre seperti pengunjung lainnya.

Meskipun presiden, obama juga ngantre kok saat hendak memesan.

Saat hendak membayar, beliau tidak hanya membayarkan makanan untuk para staff nya, tapi juga mentraktir wanita yang berdiri di sampingnya.


Kira-kira SBY mau gak ya ngantre bakso di pinggir jalan? hehe
Senin, 16 Desember 2013
Digital Printing Kaos Usaha Tepat Untuk Kaula Muda
Mungkin di wilayah anda telah bertebaran berbagai jenis usaha percetakan. Dan yang paling banyak dilakukan oleh wirausahawan muda adalah usaha percetakan photo digital. Bekal ilmu desain grafis dan komputer yang diperoleh dari bangku sekolah ataupun kuliah menjadikan usaha ini umumnya hanya digeluti oleh golongan muda.

Sejak harga mesin digital printing dan perlengkapannya mulai turun, bisnis cetak-mencetak menjadi idola sebagai suatu lahan usaha yang berprospek bagus. Namun melihat kerasnya persaingan di sektor ini, ada baiknya anda juga mencoba usaha lain yang sejenis, yaitu percetakan di lembaran kain, khususnya baju kaos/T-Shirt. Mencetak gambar, logo, atau pun tulisan pada lembaran baju kaos T-Shirt biasanya dilakukan dengan sablon konvensional. Kelemahan dari sablon konvensional adalah proses waktunya yang lumayan lama dan mencetak harus dalam jumlah banyak. Jadi mereka hanya melayani pesanan yang banyak (misalnya kaos tim), sedangkan konsumen yang ingin mencetak bajunya untuk koleksi pribadi tidak terlayani karena perusahaan akan merugi. Maka solusi dari permasalahan tersebut adalah anda harus membuka / memperluas usaha dengan media dan alat baru yang disebut Digital Printing Machine for T-Shirt atau Digital Printing Direct To Garment.

Dengan menggunakan alat tersebut, anda dapat mencetak selembar baju kaos dengan gambar dan tulisan yang diinginkan oleh pelanggan. Berbagai jenis kain bisa dicetak, seperti kain katun, sutra, polyester, dan sebagainya. Biaya produksi yang dikeluarkan dengan proses digital printing pada kain lebih murah. Dalam bisnis ini, seorang pelanggan dapat membawa desain sendiri yang telah ia kreasikan dalam bentuk format file digital. Ia juga dapat mencetak di baju kesayangannya. Keunggulan lain yang akan diperoleh oleh pelanggan adalah sifatnya yang ekslusif. Artinya baju printing tersebut hanya tercetak terbatas. Bahkan mungkin hanya ada satu di dunia, jika si pelanggan membuat desain gambarnya sendiri. Dan hal tersebut merupakan senjata ampuh dalam menggait banyak konsumen, terutama para ABG.

Lalu, bagaimana memulai usaha ini? Silahkan Anda simak langkah-langkah berikut:
- Persiapkan tempat usaha (tempat untuk peralatan, tempat pemajangan, listrik, dsb).
- Persiapkan alat dan bahan, terdiri dari: Satu set komputer harga sekitar 3-4 jutaan rupiah; Mesin Digital Printeruntuk garment (DTG) harga sekitar 5 jutaan rupiah, namun ada juga yang lebih murah tergantung spesifikasinya; Berbagai ukuran dan warna kaos polos. Kaos polos tersebut dijual kepada para konsumen yang tidak mempunyai kaos pribadi untuk ia cetak; Tinta tekstil, kertas teflon, dan bingkai (frame) atau tatakan alamunium yang biasanya sudah dalam satu paket dengan mesin printer.
- Mempelajari cara pengoperasiannya. Jika anda telah terbiasa mengoperasikan komputer dan mencetak dengan printer kertas, rasanya hal ini tidak akan sulit untuk anda kuasai dengan cepat.
- Melakukan promosi usaha. Selain melalui brosur, cara yang terbaik untuk promosi dalam usaha ini adalah mencetak beberapa contoh baju hasil kreasi pribadi yang kemudian anda atau keluarga anda kenakan saat jalan-jalan keluar rumah. Bergaya sekaligus promosi!
Nah, demikian gambaran singkatnya. Sudah siap berwirausaha? Jika ya, mari kita tentukan harga. Sebagai bahan perbandingan, di kota-kota besar, harga jasa printing + kaos rata-rata Rp. 40.000, tergantung kualitas kaos yang dijual dan juga kualitas gambar yang dicetak. Maka ada baiknya anda mencari informasi tentang hal tersebut di daerah anda. So, lets do it now!!! Salam sukses...
Stadion Sepak Bola Mengambang di Atas Air Terbesar di Dunia

Seluruhnya terbuat dari baja, ukuran lapangan yang mengapung +120 meter panjang dan lebar 83 meter. Dapat menahan beban hingga 1.070 ton, setara dengan berat total 9.000 orang, 200 ton perlengkapan dan 30-ton kendaraan militer. Galeri di stadion memiliki kapasitas tempat duduk 30.000 orang.butuh waktu 13 bulan untuk membangunnya, dan pada April 2007, lapangan dan tempat duduk galeri telah selesai.










Minggu, 15 Desember 2013
Salah Satu Penyebab Utama Kenapa Orang Tidak Sukses sukses

Dan apa Salah satu Faktor penyebab Terbesar tidak suksesnya atau Gagalnya Seseorang? Pintu Studio 1 Telah Dibuka. Para Penonton yang masih bertaburan di luar ruangan ataupun berseliweran di dunia gaib, eh..salah,..dunia maya, Silahkan baca lanjut…
Pernah pake Kamera? Apa yang membuat sebuah kamera bisa memfoto? Ehhmmm… Bukan maksud saya ngomong tentang kamera loch ya. Tapi kamera kalo tanpa ini, tidak akan bisa menghasilkan sebuah gambar. Ehhmmm.. apa itu?
FOKUS!! Ya, sebuah kamera yang baik dan benar tentunya mempunyai fokus. Makin canggih fokusnya, makin mahal kameranya (itu kamera yang bisa disetel-setel oleh tukang foto, harganya lebih mahal daripada kamera yang fokusya otomatis).
Nah, Untuk Sukses pun butuh fokus. Apabila salah fokus, alias fokus pada hal yang tidak tepat, maka akan menghasilkan hal yang tidak tepat (makanya sudah lama saya jarang nonton TV, gak semua siaran TV ditonton… Mau tau kenapa??).
Fokus…
Mana yang lebih sering pemirsa fokuskan? Dan apakah fokus itu bisa membantu Sukses?
Mari kita lihat :
Apakah Pemirsa lebih banyak Fokus pada Kelemahan ataukah Fokus pada Kelebihan-kelebihan yang ada di diri?
Apakah Pemirsa lebih fokus pada Peluang ataukah pada Kesulitan?
Apakah Pemirsa lebih fokus pada Mencari Solusi ataukah Mencari-cari Kesalahan?
Apakah Pemirsa lebih fokus pada kejelekan orang lain ataukah pada kebaikan orang lain?
Apakah Pemirsa lebih fokus pada Orang-orang yang memberikan aura positif atau pada Orang-orang yang membagikan aura negatif (yang selalu melemahkan)?
Apakah Pemirsa lebih fokus pada Uang Besar ataukah pada Uang kecil?
Apakah Pemirsa lebih fokus pada Orang-orang yang aktif di Team Pemirsa ataukah pada Orang-orang yang nampaknya Aktif di Team Pemirsa?
Apakah Pemirsa lebih fokus pada Komentar-komentar, Tanggapan ataupun Email yang membawakan aura positif ataukah mengurusi email, tanggapan ataupun komentar yang membagikan aura negatif/menyedot aura positif dari pemirsa?
Apakah Pemirsa lebih fokus pada membaca blog ini dan mendapatkan manfaatnya ataukah pada keaslian pemilik blog ini, eh…maksudnya, keaslian artikel blog ini?
Apakah Pemirsa lebih fokus pada Diri Sendiri ketika membaca blog /artikel ini ataukah Juga Membagikan Hal bermanfaat dari artikel/blog ini? (Pesan Sponsor : Silahkan bagikan info, artikel, ataupun keberadaan blog ini pada rekan, sahabat bila dirasa bermanfaat,… Ini pesan dari Pengelola Blog ini loch… Haha..)
Sumber : VIVANews
Jumat, 13 Desember 2013
5M Penyebab Kegagalan Seorang Pengusaha

Menjadi seorang pengusaha atau pun bisnisman yang sukses adalah impian banyak orang. Untuk meraih posisi tersebut, bukanlah perkara yang mudah. Diperlukan berbagai upaya pemikiran dan kerja keras dalam memajukan sebuah perusahaan ataupun suatu bisnis sehingga predikat sukses dapat kita rasakan. Jika anda seorang wirausahawan ataupun dalam bahasa kerennya bisnisman, maka maju mundurnya usaha adalah tergantung diri anda sebagai pucuk pimpinannya. Kegagalan suatu proyek usaha ditentukan oleh banyak faktor, termasuk juga pimpinannya sebagai pemegang keputusan dan pengendali visi misi usaha. Berikut dijelaskan tentang penyebab-penyebab seorang wirausahawan / pengusaha / bisnisman mengalami kegagalan dalam memajukan usahanya yang terangkum dalam 5M. Diharapkan ke lima “M” tersebut sedapat mungkin anda hindari, yaitu terdiri dari:
1. Mabuk + Madat
Jika anda sering terlibat dalam minuman keras, apalagi juga tergantung pada “madat”, maka dijamin usaha anda akan sulit mengalami perkembangan positif. Terlalu sering mabuk hanya akan membuat otak menjadi buntu, sehingga menghambat datangnya ide kreatif dalam memajukan usaha serta mempersempit daya pikir ketika ingin mencari jalan keluar terhadap masalah/kendala yang sedang dihadapi perusahaan.
2. Malas-malasan
2. Malas-malasan
Sifat malas dan kurang motivasi adalah penghambat utama dalam menangkap peluang usaha. Banyak calon pengusaha yang gagal bersaing karena sering menunda-nunda pekerjaan ataupun menunggu datangnya peluang usaha, tanpa mencari sendiri seperti jemput bola. Pepatah modern mengatakan “Malas bikin Mules”, artinya Malas bekerja akan membuat Muka Lemes, lemes karena tak punya uang.
3. Main Judi
Jika modal masih sangat pas-pasan ataupun masih baru merintis sebuah usaha, maka hindarilah judi, bahkan kalau bisa jangan pernah mengenalnya. Mempertaruhkan modal usaha dalam permainan judi dengan harapan bisa menambah modal adalah suatu keputusan yang keliru. Meskipun keuangan usaha sedang masa paceklik, jangan berpikir untuk mencari jalan keluar lewat meja judi. Banyak orang yang telah mencoba hal tersebut, dan hanya keterpurukan yang harus mereka hadapi.
4. Menipu
Tindakan lain yang mesti anda hindari adalah menipu, baik itu menipu pelanggan, mitra bisnis, ataupun karyawan anda. Jika itu dilakukan, maka mereka akan meninggalkan anda. Sehingga bisnis anda akan menjadi pincang lalu tenggelam tanpa ada orang yang sudi membantunya. Bahkan mungkin hukum juga akan mengincar anda. Sepintar-pintar apapun melakukan trik penipuan, lambat laun pasti akan diketahui karena tidak semua orang bisa dikelabui.
5. Manajemen Buruk
Manajemen buruk yang anda lakukan, baik itu yang menyangkut financial, perencanaan produksi, manajemen karyawan, dan sebagainya akan membuat usaha kacau balau. Pelajari seluk-beluk bisnis anda dengan cermat, tata dengan baik manajerial usaha anda, niscaya semua akan berjalan sesuai dengan apa yang anda harapkan. Demikian, salam wirausaha!!
Kamis, 12 Desember 2013
8 Tempat Paling Angker di Pulau Jawa
1. Kawasan Pantai Selatan Pulau Jawa

Konon pantai selatan pulau jawa dihuni oleh makhluk jin yang dipimpin Ratu Kidul. Kawasan pantai selatan yang dianggap angker adalah Pantai Parangkusumo (Tempat labuhan Kraton Yogyakarta, dianggap sebagai pintu gerbang gaib keraton Laut Kidul), Pantai Parangtritis, Gua Langse (pertapaan).

Konon pantai selatan pulau jawa dihuni oleh makhluk jin yang dipimpin Ratu Kidul. Kawasan pantai selatan yang dianggap angker adalah Pantai Parangkusumo (Tempat labuhan Kraton Yogyakarta, dianggap sebagai pintu gerbang gaib keraton Laut Kidul), Pantai Parangtritis, Gua Langse (pertapaan).
2. Keraton Yogyakarta

Bila berkunjung ke keraton jogja di siang hari tentu tidak terlalu terasa keangkerannya. Tapi kalau sudah menjelang sore hingga malam hari suasana berubah 180 derajat. Memang suasananya indah, lampu-lampu menambah keindahan istana ini. Sunyi senyap suasananya, hanya beberapa abdi dalem yang lewat. Dilain pihak suasana sakral sangat terasa. Yang paling kuat adalah disekitar bangsal proboyeksa di belakang bangsal kencana. Ya pasti..karena tempat tersebut merupakan tempat penyimpanan pusaka kraton. Yang menjaga tentunya bukan manusia tapi khusus prajurit dari dunia lain.
Menurut rekan penulis yang merupakan fotografer senior yang mendapat tugas untuk mengambil foto bercerita banyak. Mulai dari camera yang selalu mati ketika dibidikan disuatu obyek padahal ketika diulang diobjek lain bisa hidup. Hasil foto yang yang tidak masuk akal ketika dicetak ternyata ada sepasang mata raksasa yang sedang mengawasi.
3. Makam Raja-Raja Imogiri

Makam imogiri merupakan makam raja raja mataram sampai keturunanya kasultanan yogyakarta dan kasunanan surakarta. Untuk masuk areal makam raja harus mengenakan pakaian khusus dan menggunakan peraturan khusus. Tidak boleh sembarangan di makam ini gan.
4. Gunung Merapi

Setiap tahun Kraton Yogyakarta mengadakan labuhan untuk menghormati pengunggu gunung merapi Eyang Sapu Jagad . Bagi pendaki merapi pasti tidak asing dengan pasar bubrah. Pasar bubrah adalah pasarnya bangsa mahkluk halus. Watu gubug di gn.merbabu adalah pintu gerbang menuju kerajaan gaib. Di puncak gunung gede terdapat lapangan luas yang konon pendaki yang berkemah di sana sering mendengar derap kaki kuda atau melihat istana.
5. Alas Purwo Banyuwangi

Alas Purwo berada di pesisir selatan dekat pantai plengkung. Sejak dulu alas purwo digunakan untuk menguji ilmu bagi pertapa yang ingin berhubungan dengan dunia gaib.
6. Gunung Tidar Magelang

Gunung Tidar tidak hanya terkenal sebagai ikon atau identitas Kota Magelang. Bagi sebagian orang yang memang nglakoni lelaku spiritual , Gunung Tidar merupakan salah satu obyek yang menjadi tempat tujuan mereka untuk mendekatkan diri kepada Gusti Allah.
Dahulu, Gunung Tidar terkenal akan ke-angker-annya dan menjadi rumah bagi para Jin dan Makhluk Halus. Jalmo Moro Jalmo Mati, setiap orang yang datang ke Gunung Tidar bisa dipastikan kalau tidak mati ya modar (dan mungkin hal ini yang menjadi asal usul nama Tidar).
Berdasarkan penuturan Mbah Paiman selaku Juru Kunci Gunung Tidar, di Gunung Tidar terdapat 2 buah makam yaitu Makam Kyai Sepanjang dan Makam Sang Hyang Ismoyo (atau yang lebih dikenal sebagai Kyai Semar). Sedangkan tempat yang selama ini dikenal sebagai Makam Syekh Subakir sebenarnya hanyalah petilasan beliau.
Dahulu, Gunung Tidar terkenal akan ke-angker-annya dan menjadi rumah bagi para Jin dan Makhluk Halus. Jalmo Moro Jalmo Mati, setiap orang yang datang ke Gunung Tidar bisa dipastikan kalau tidak mati ya modar (dan mungkin hal ini yang menjadi asal usul nama Tidar).
Berdasarkan penuturan Mbah Paiman selaku Juru Kunci Gunung Tidar, di Gunung Tidar terdapat 2 buah makam yaitu Makam Kyai Sepanjang dan Makam Sang Hyang Ismoyo (atau yang lebih dikenal sebagai Kyai Semar). Sedangkan tempat yang selama ini dikenal sebagai Makam Syekh Subakir sebenarnya hanyalah petilasan beliau.
7. Lawang Sewu

Lawang Sewu sudah terkenal dengan keangkeran nya. Orang-orang yang tinggal disekitar perumahan sana sering mengatakan bahwa mereka melihat bayangan-bayangan dan sebagainya. Lawang Sewu terletak di Semarang, Jawa Tengah dan diberi nama Lawans Sewu yang dalam bahasa Jawa berarti Seribu Pintu karena bangunan ini mempunyai pintu yang banyak sekali.
8. Kawasan Gunung Bromo


Di ranu kumbolo didekat gn semeru, para pendaki yang berkemah sering melihat hantu wanita muncul dari tengah danau. Peristiwa-peritiwa gaib sering dialami para pendaki hampir di seluruh gunung-gunung yang terkenal dengan keangkerannya. Para pendaki sering diingatkan oleh masyarakat setempat, petugas, maupun peraturan yang jelas-jelas berisi pantangan-pantangan yang berhubungan dengan makhluk halus penghuni gunung yang bersangkutan.
7 Pemanis Alami Yang Sehat Dikosumsi
Sipa sih yang gak suka makanan manis semua orang suka ya namun resiko terlalu banyak mengkonsumsi makanan manis bisa beresiko buruk bagi kesehatan yakni bisa menyebabkan penyakit diabetes.
Nah bagi kamu yang suka dengan yang manis manis namun mau tetap sehat berikut ini ada beberapa pemanis alami yang sehat dikonsumsi yang gak akan menimbulkan masalah kesehatan kamu mau tahu pemanis alami apa aja itu simak 7 Pemanis Alami Yang Sehat Dikosumsi berikut ini.
1. Madu

Selengkapnya »
ReadFull Article ..
Nah bagi kamu yang suka dengan yang manis manis namun mau tetap sehat berikut ini ada beberapa pemanis alami yang sehat dikonsumsi yang gak akan menimbulkan masalah kesehatan kamu mau tahu pemanis alami apa aja itu simak 7 Pemanis Alami Yang Sehat Dikosumsi berikut ini.
1. Madu

Selengkapnya »
Jokowi Belum Lihat Jakarta Banjir
Di saat banjir mulai melanda Jakarta, Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo malah sibuk mengurusi kegiatan politiknya di luar kota. Menurut pengamat tata kota, Yayat Supriyatna, mantan wali kota Solo itu harus lebih fokus mengurusi masalah Jakarta yang sangat kompleks.

"Memang wajar, dulu pak Jokowi dibantu PDIP, tapi ada baiknya kita fokus kepada masalah yang saat ini sedang dihadapi dan harus segera diatasi," ujar Yayat saat dihubungi merdeka.com, Minggu (18/11).
Yayat mengatakan, keputusan Jokowi untuk meninggalkan Jakarta pada saat ini merupakan tindakan yang tidak tepat. "Kepergian Jokowi ke Bandung memang politis, tapi setidaknya harus tetap profesional, kalau nggak mampu mengatasi (banjir), bakal dikecam terus," tegas dia.
Dia juga menilai, upaya blusukan Jokowi selama ini untuk mengenali masalah Jakarta akan terlihat sia-sia apabila masalah banjir tidak dapat diatasi dengan segera. "Blusukan belum terlihat konkret, harus ada program, jangan semuanya diserahkan ke dinas-dinas," tuturnya.
Untuk itu, dia berharap, usai pulang dari Bandung, Jokowi dapat langsung dengan segera membereskan masalah banjir di Jakarta yang saat ini sudah masuk musim hujan. "Setelah pulang, harus segera bertindak, maka pak Jokowi harus segera berbuat, jangan banyak wacana lagilah," tandasnya.
Sepanjang hari Minggu (18/11), hujan deras mengguyur wilayah Jakarta. Di beberapa titik terjadi banjir dan genangan air akibat drainase jalan yang tidak mampu menampung air. Di Jalan Lodan, Jakarta Utara, genangan air mencapai setengah meter. Sementara di kawasan Mangga Dua, Jakarta Barat genangan air mencapai 30 cm. Demikian juga di depan Kampus Trisakti Grogol, Jakarta Barat.
Sementara Jokowi, usai menghadiri peringatan milad seabad Muhammadiyah di Gelora Bung Karno, Jakarta Pusat, langsung meluncur ke Bandung bertemu dengan pasangan Rieke Diah Pitaloka dan Teten Masduki yang akan maju dalam Pilgub Jabar bulan Februari 2013.
Jokowi bertemu dengan pengurus DPD PDIP Jabar dan para tim sukses Rieke-Teten. Bahkan Jokowi menyatakan siap menjadi juru kampanye. "Kalau diminta, ya saya siap," ujar Jokowi di Bandung. Sumber
Sukses ala Bob Sadino
Bob Sadino adalah sosok nyeleneh dalam dunia bisnis Indonesia, sikap dan perilaku di liuar nalar sering sekali di ungkapkannya, ucapan-ucapan di luar nalar pun sering keluar dari mulutnya. Begitupun saat dirinya di tanya bisnis apa yang bagus oleh peserta seminar maka Bob Sadino pun menjawab bisnis yang bagus tersebut adalah bisnis yang dibuka bukan bisnis yang di tanyakan terus.
Sebuah ungkapan yang simpel dan menohok namun memang benar adanya. Bob Sadino seolah menyiratkan bahwa bisnis yang benar tersebut adalah bisnis yang di jalankan dari jalannya bisnis nanti dapat banyak pengetahuan dan pelajaran yang bisa di ambil.
Selain berani memulai Bob Sadino juga menekankan bahwa bisnis tersebut haruslah jangan banyak analisis, karena semakin banyak analisis yang di lakukan maka akan semakin banyak pula hal negatif dan hambatan yang terpikirkan sehingga akan semakin mempertakut jalan untuk membuka bisnis. Bisnis yang sebenarnya adalah cepat memulai dan action lalu mencetak kesuksesan yang tinggi setiap bulannya.
Tips usaha ke ketiga menurut Bob Sadino adalah sabar, karena bisnis menurut Bob Sadino adalah tidak tercapai dengan instans namun setelah melalui berbagai proses panjang perjalanan. Semua hal yang bisa di dapat dengan mudah menurut Bob maka akan cepat juga hilang karena tidak memiliki dasar ilmu pasti untuk mempertahankan bisnis. Komitmen untuk mencapai kesuksesan menurut Bob adalah hal yang penting di lakukan karena dari komitmen akan di dapatkan semangat untuk tidak menyerah mencapai tujuan.
Tips usaha yang ke empat adalah Niat untuk mewujudkan cita-cita yang besar. Dengan niat yang tinggi maka akan tercipta suatu semangat yang besar untuk bisa mewujudkan mimpi yang besar yang telah di rancang. Dan tips bisnis yang terakhir adalah positif thingking dalam menjalani setiap usaha baik kemajuan maupun dengan berpikir positif maka kita akan selalu optimis dalam menjalankan semua urusan bisnis dan di hindarkan dari ketakutan akan mengalami kegagalan yang biasanya jadi penghambat usaha.
Rabu, 11 Desember 2013
Penemuan 9 Makam Bangsa Wari Dekat Reruntuhan Machu Picchu

Siapa yang tidak mengenal kemahsyuran dan kemegahan peninggalan Peradaban Suku Inca. Ternyata ada Peradaban Suku lain yang menempati Pegunungan Peru sebelum mereka, yaitu Peradaban Wari.
Siapa yang tidak mengenal kemahsyuran dan kemegahan peninggalan Peradaban Suku Inca. Ternyata ada Peradaban Suku lain yang menempati Pegunungan Peru sebelum mereka, yaitu Peradaban Wari.

Pegunungan Andes bulan Februari lalu mengungkap sebuah peradaban yang bermukim disana sebelum suku Inca. Peradaban Pra Hispanik, Suku Wari. Ini dibuktikan dengan penemuan situs arkeologi yang menggali sembilan kubur purba dari sisa-sisa peradaban mereka.
Komplek sembilan makam suku Wari ditemukan di wilayah selatan Cusco, yang kemudian menjadi tempat berkembangnya peradaban Inca dikemudian hari. Jika dipelajari lebih lanjut, maka Peradaban Wari bisa menjelaskan Asal Usul Kerajaan Inca yang perkasa.
Dari penggalian diketahui bahwa Suku Wari telah ada dan bermukim disini antara 700-1200 Masehi. Kementrian Kebudayaan Peru, Juan Ossia mengatakan, "Kerajaan Inca bisa saja terinspirasi dari Budaya Wari, memungkinkan Inca mengembangkan seluruh sistem politik mereka".

Mengacu pada The Lord of Vilca yaitu sebuah mummi Dewa Sipan yang ditemukan pada tahun 1987 di wilayah Peru Utara, temuan terbaru ini adalah yang terbesar sejak reruntuhan Machu Picchu ditemukan seratus tahun yang lalu. Saat ini saja situs Machu Picchu telah menarik 500.000 pengunjung setiap tahunnya.
Suku Inca seperti diketahui telah mendirikan Kerajaan Terbesar di dunia, baru sekitar 1400-1532 Masehi. Penjelajah Spanyol yang menyerbu masuk dan memaksa mereka berlindung dibalik wilayah Vilcabamba, Cusco yang menjadi tempat kuburan mereka.
Lokasi makam yang berada ditengah rimba dan jangkauan yang rumit menginspirasikan struktur politik Inca yang memang rumit. Inca membangun tempat-tempat persembunyian di lokasi yang sangat sulit dicapai dan tersembunyi.



Sumber :
anotherpaths.blogspot.com

Pegunungan Andes bulan Februari lalu mengungkap sebuah peradaban yang bermukim disana sebelum suku Inca. Peradaban Pra Hispanik, Suku Wari. Ini dibuktikan dengan penemuan situs arkeologi yang menggali sembilan kubur purba dari sisa-sisa peradaban mereka.

Dari penggalian diketahui bahwa Suku Wari telah ada dan bermukim disini antara 700-1200 Masehi. Kementrian Kebudayaan Peru, Juan Ossia mengatakan, "Kerajaan Inca bisa saja terinspirasi dari Budaya Wari, memungkinkan Inca mengembangkan seluruh sistem politik mereka".

Perisai dada milik Bangsawan Suku Wari
Mengacu pada The Lord of Vilca yaitu sebuah mummi Dewa Sipan yang ditemukan pada tahun 1987 di wilayah Peru Utara, temuan terbaru ini adalah yang terbesar sejak reruntuhan Machu Picchu ditemukan seratus tahun yang lalu. Saat ini saja situs Machu Picchu telah menarik 500.000 pengunjung setiap tahunnya.
Suku Inca seperti diketahui telah mendirikan Kerajaan Terbesar di dunia, baru sekitar 1400-1532 Masehi. Penjelajah Spanyol yang menyerbu masuk dan memaksa mereka berlindung dibalik wilayah Vilcabamba, Cusco yang menjadi tempat kuburan mereka.
Lokasi makam yang berada ditengah rimba dan jangkauan yang rumit menginspirasikan struktur politik Inca yang memang rumit. Inca membangun tempat-tempat persembunyian di lokasi yang sangat sulit dicapai dan tersembunyi.

Keramik dari masa Wari yang ditemukan

Lokasi Penemuan makam Peradaban Wari

Situs Macchu Picchu
Sumber :
anotherpaths.blogspot.com
Langganan:
Postingan (Atom)